Postingan

Menampilkan postingan dari 2019

Evaluasi 2019

2019 Hari ini adalah hari terakhir di tahun ini, tepatnya 31 Desember 2019. Saya yakin pasti banyak orang akan merasakan kebahagiaan, kesedihan, penyesalan dan kekecewaan yang mereka alami di tahun ini. Entah itu resolusi yang dicanangkan tahun sebelumnya namun belum tercapai ataupun sudah merealisasikannya. Kekhawatiran akan resolusi 2020 yang mungkin tidak akan tercapai akan selalu menghantui para overthinker . Berbeda jauh dari pada itu rasa semangat, bahagia dan penuh gairah akan selalu mengikuti para individu revolusioner.  Saya juga pernah membuat beberapa resolusi tahun 2019 akan tetapi daya tahan kekebalan jiwa terhadap segala maksiat yang menggoda untuk melakukan penyimpangan dari resolusi tersebut selalu ada dan tetap ada. Seandainya 2019 adalah a people ingin kuceritakan betapa banyaknya kekecewaan dan kegagalan yang kualami di daripadamu. Frustasi dan depresi telah kujajaki semenjak masih berada di ambang keputusasaan. Menjadikan itu sebagai experience untuk mereal

Apakah kamu merupakan seorang toxic people?

Toxic People Apa itu toxic? Jika diartikan ke dalam bahasa inggris toxic berarti "racun". Menurut saya toxic people adalah suatu perilaku atau sifat yang dimiliki oleh individu yang cenderung menularkan perilaku negatif ( negative behavior ) terhadap lingkungannya. Toxic people ini juga merupakan penyakit mental dan psikolog zaman sekarang. Toxic friends adalah sikap yang melihat atau menilai seseorang serta lingkungan sekitar dari perspektif yang negatif. Menurut saya, toxic people ini sangat gampang ditemukan di sekitar kita terutama kalangan remaja yang masih berada pada ambang kelabilan. Contoh perilaku toxic friends yakni : a. Iri terhadap keberhasilan teman atau seseorang b. Cepat tersinggung c. Selalu merasa benar padahal salah d. Jual mahal terhadap teman e. Tidak bisa menerima pendapat f. Jadi penghasut yang buruk di lingkungan Bagaimana mengatasinya? Setelah mengetahui definisanya, saya telah menuliskan beberapa cara untuk terhindar dari

Definsi Totalitarianisme

TOTALITARIANISME A. Pengertian             Totaliterisme  adalah pemikiran politik yang melihat bahwa eksistensi manusia secara orang perorang tidaklah penting, sebaliknya tiap manusia menjalankan perannya untuk mendukung tercapainya kepentingan bersama. Untuk itu maka tuntunan utama adalah  ideologi  negara atau gagasan lain. Jerman di bawah partai  Nazi  dan  Hitler  merupakan contoh yang sering diungkapkan untuk bentuk pemerintahan yang merupakan perwujudan pemikiran politik ini. Sebutan totaliter atau menyeluruh diberikan karena seluruh aspek kehidupan tiap individu harus sesuai dengan garis atau aturan negara, hal ini diperlukan untuk tercapainya tujuan negara, tujuan bersama. Jerman di bawah Nazi misalnya sangat mengagungkan ras Aria, sebagai ras yang unggul di atas semua ras lain di dunia. Untuk mewujudkan hal ini, misalnya pada periode itu dilakukan  pemurnian  ras Aria di Jerman dengan upaya untuk menghapus ras lain (utamanya Yahudi). Juga dengan dalih untuk mempersat

Definis dan Konsep-konsep Politik

Gambar
Pengertian Politik Politik  ( Yunani :  Politikos ;  Arab :  سياسة ,  siyasah ) (dari bahasa Yunani:  Politikos , yang berarti  dari, untuk, atau yang berkaitan dengan warga negara )   Adalah  proses  pembentukan dan   pembagian   kekuasaan  dalam  masyarakat  yang antara lain berwujud proses  pembuatan keputusan , khususnya dalam  negara .  Pengertian ini merupakan upaya penggabungan antara berbagai  definisi  yang berbeda mengenai  hakikat  politik yang dikenal dalam   ilmu politik . Politik adalah seni dan ilmu untuk meraih kekuasaan secara  konstitusional  maupun  nonkonstitusional . Etimologi             Politik berasal dari bahasa Belanda  politiek  dan bahasa Inggris  politics , yang masing-masing bersumber dari bahasa Yunani  τα πολιτικά  ( politika  - yang berhubungan dengan negara) dengan akar katanya  πολίτης  ( polites  - warga negara) dan  πόλις  ( polis  -  negara kota ). Secara etimologi kata "politik" masih berhubungan dengan  politis ,  kebi